Halaman

Minggu, 22 Mei 2011

Symantec: Ganti Password Facebook Anda, Sekarang!

Symantec menghabiskan seluruh waktunya untuk mencari kelemahan keamanan di seluruh spektrum besar sistem operasi, website dan program. Dan baru saja mengeluarkan pernyataan kepada khalayak ramai, meminta kepada kita untuk mengubah password Facebook kita bahkan saat Anda membaca ini. Ya, rupanya mereka menemukan sebuah bug yang berpotensi dapat memberikan akses kepada jutaan pengguna foto, profil dan data pribadi lainnya di Facebook.
Tampaknya cacat ini mungkin mempengaruhi sampai ratusan ribu aplikasi, memperlihatkan token akses pengguna Facebook untuk pengiklan dan pihak lain. Token ini cenderung menjadi bagian dari satu set kunci cadangan aplikasi Facebook yang akan digunakan untuk menjalankan tindakan atas nama pengguna, termasuk posting status ke dinding Facebook atau mengirim RSVP balasan untuk undangan.

Caranya sederhana, cukup menutup lubang keamanan dengan cara mengubah password Anda, karena secara otomatis akan mencabut semua kunci yang telah diterbitkan sebelumnya. Nah, ubahlah password Anda sekarang juga untuk keamanan akun Anda.


Sumber: esecurityplanet


::Now YOU Can Create Professional 3D Animations, Games And Graphic Models Like Pixar and Dreamworks In 2 Hours or Less... Click Here!::
::Make $100 Startup Bonus on Your First 10 Sales! Over 20 Sub-Niches to Choose From: People Search, Criminal Records, Court Records, Death Records, Military Records, Reverse Email, Reverse Phone, and more... Click Here!::

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan berkomentar dengan santai tapi sopan dan wajar sesuai dengan topik. Terima kasih.